Danramil Berikan Bantuan Anak Stunting di Wilayah Koramil 17 Senori Tuban

    Danramil Berikan Bantuan Anak Stunting di Wilayah Koramil 17 Senori Tuban

    TUBAN, – Danramil Senori di dampingi camat Senori, dokter puskesmas Senori dan Donatur stunting memberikan bantuan peningkatan gizi terhadap anak Stunting di wilayah kecamatan Senori. Rabu (28/09/2022)

    Danramil 17 Senori sebagai bapak asuh Stunting ini, menindak lanjuti perintah dari Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD), saat beliau dikukuhkan menjadi Duta Bapak Asuh Anak Stunting beberapa waktu lalu, dimana secara otomatis para Komandan Satuan Kewilayahan mulai dari komandan Kodim (Dandim), Danramil hingga Babinsa di wilayahnya jadi Bapak Asuh atau Orang tua Asuh Anak Stunting di wilayahnya masing-masing .

    Saat di konfirmasi, Danramil 17 Senori Kapten Inf Subandi menyampaikan, “bahwa menjadi bapak asuh Stunting merupakan tantangan tersendiri bagi jajarannya untuk menurunkan angka Stunting di khususnya Kec. senori dimana diwilayah ini sebagai tugas dan Tanggung jawabnya.Ucapnya.

    “Tentu ini menjadi tantangan, sehingga harus dihadapi secara bersama-sama oleh pemerintah dan Instansi terkait, Dan saya sudah perintahkan tiap-tiap Babinsa jadi bapak asuh bagi anak-anak penderita Stunting di wilayahnya, tambah Danramil.

    Masalah Stunting, ketua puskesma s kec. Senori Dr. Fitri wahyuningtiyas menjelaskan, bukan hanya disebabkan karena faktor kekurangan gizi saja, melainkan turut dipengaruhi tingkat pengetahuan keluarga yang masih kurang terhadap Stunting dan pencegahannya. Oleh karenanya, perlu adanya edukasi kepada masyarakat.

    Dari dari Dandim 0811 Tuban menyampaikan kepada seluruh Danramil dan sampai pada Babinsa diwilayah untuk mengebut pengentasan anak stunting dengan cara menjadi bapak Asuh mereka dan menjadikan mitra sebagai Rekanan dalam membantu memenuhi asupan gizi buat pertumbuhan anak stunting. (Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pgs. Danramil 0811/16 Singgahan Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Sambut HUT TNI, Koramil Sumberejo Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Gembleng Para Taruna SMK TJP Tuban, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Berikan Pelatihan Dasar Kepemimpinan
    368 Sapi Dan Kambing Tervaksin Menjelang Bulan Ramadhan Di Wilayah Koramil 0811/14 Kerek
    Aparat Gabungan 3 Pilar Tuban Gelar Penyekatan Hewan Ternak Di Perbatasan Povinsi Jatim – Jateng
    Kreatifitas Pembuatan Ajir Bambu Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Tuban
    Peringati Hari Jadi Jawa Timur Ke-79, Kasdim 0811 Tuban Menghadiri Acara Penerimaan Dan Pemberangkatan Kirab Pataka “Jer Basuki Mawa Beya”
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan Donor Darah Meriahkan HUT Ke-79 TNI Di Kodim 0811/Tuban
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Jelang HUT Ke-79 TNI, Anak Prajurit Kodim 0811/Tuban Raih Medali Emas Pada Kejuaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut Tahun 2024
    Ciptakan Lingkungan Desa Bersih Dan Sehat, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Tim Sosialisasi Verifikasi ODF
    Kasdim 0811/Tuban Menghadiri Kegiatan Pemberangkatan Karnaval Tingkat TK/RA Dalam Rangka Memeperingati HUT RI Ke-79 Tahun 2024
    Melalui Komsos Babinsa 05 Rengel Tuban Jalin Silaturrahmi Dan Keakraban Dengan Warga Desa Binaan
    Dukung Program Penghijauan, Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Tuban Bersama Warga Tanam Pohon Buah Jeruk
    Duel Maut Warnai Laga Final Pertandingan Bola Voli 3 Pilar Kodim 0811/Tuban Tahun 2024 – Tumbangkan Merakurak, Soko Jadi Sang Juara Voli

    Ikuti Kami