Kodim 0811 Tuban Gelar Pemeriksaan Kendaraan Dinas Dukungan Dari Kemenhan RI

    Kodim 0811 Tuban Gelar Pemeriksaan Kendaraan Dinas Dukungan Dari Kemenhan RI

    TUBAN, – Kodim 0811 Tuban menggelar pemeriksaan Kendaraan dinas jenis Honda CRF 150 cc dukungan dari Kementerian Pertahanan RI yang dilakukan oleh tim dari Kodam V/Brawijaya sebanyak 153 unit kendaraan bertempat di Makodim 0811 Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo Kec. Tuban Kab. Tuban, Selasa (06/6/2023).

    Dijelaskan bahwa Kendaraan Dinas Honda CRF yang diterima Kodim 0811 Tuban sebanyak 153 unit adalah dukungan yang diberikan oleh Kementerian Pertahanan RI yang diperuntukkan khusus anggota Babinsa yang berdinas di wilayah untuk memudahkan operasional mereka dalam berdinas. Karena ini merupakan kendaraan dinas maka perlu diadakan pemeriksaan administrasi kendaraan serta pengecekan fisik kendaraan tersebut.

    “Pemeriksaan kendaraan dinas ini dipimpin langsung oleh Pabanda Pam Sinteldam V/Brawijaya, Mayor Inf Rudi Setyawan.

    Kegiatan ini dilaksanakan agar supaya data dari kendaraan dinas tersebut segera terdaftar dan nomor registrasinya dapat segera terbit, ” sehingga kendaraan tersebut bisa dioperasionalkan dalam menunjang tugas operasional Babinsa”, tegasnya.

    Dalam kesempatan ini Pasiintel Dim 0811 Tuban Lettu Inf Sunaryo mewakili Dandim 0811 Tuban, menerima dengan antusias personel yang melaksanakan pemeriksaan kendaraan dinas tersebut, karena kegiatan ini sangat ditunggu bagi anggota Babinsa jajaran Kodim 0811 Tuban, ”Sehingga kendaraan dinas tersebut tidak akan lama lagi bisa beroperasi di lapangan, ” Tuturnya.

    Mengingat tugas Babinsa sebagai ujung tombak Satuan TNI AD yang selalu bersama-sama masyarakat, menjaga, melayani dan mengatasi kesulitan warga di wilayah binaan serta kehadirannya dapat menjadikan solusi bagi masyarakat. Sehingga harapannya dengan segera beroperasinya kendaraan dinas tersebut maka akan sangat membantu dalam tugas kewilayahan, imbuhnya.

    Diharapkan dengan segera beroperasinya kendaraan dinas tersebut, tugas Babinsa terutama di wilayah Kodim 0811 Tuban dapat dilaksanakan dengan baik, sekaligus untuk menambah nilai juang atau semangat para Babinsa dalam melayani masyarakat di wilayah, ” Harap Pasiintel. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Manunggal Dengan Rakyat, Babinsa Tuban Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0811 Tuban Memimpin Langsung Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Gembleng Para Taruna SMK TJP Tuban, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Berikan Pelatihan Dasar Kepemimpinan
    Bersama Forkopimda Tuban, Kasdim 0811/Tuban hadiri Puncak Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) Tahun 2022
    Diklat Saka Wira Kartika Koramil 0811/15 Jenu Cetak Pemimpin Bangsa Yang Berkualitas
    Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban, Rakyat Ibu Kandung TNI
    Meriahkan HUT TNI Ke-79, Linmas Jatirogo Unjuk Kebolehan Lomba PBB di Koramil 0811/09 Jatirogo
    Peringati Hari Jadi Jawa Timur Ke-79, Kasdim 0811 Tuban Menghadiri Acara Penerimaan Dan Pemberangkatan Kirab Pataka “Jer Basuki Mawa Beya”
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan Donor Darah Meriahkan HUT Ke-79 TNI Di Kodim 0811/Tuban
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Ciptakan Lingkungan Desa Bersih Dan Sehat, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Tim Sosialisasi Verifikasi ODF
    Kasdim 0811/Tuban Menghadiri Kegiatan Pemberangkatan Karnaval Tingkat TK/RA Dalam Rangka Memeperingati HUT RI Ke-79 Tahun 2024
    Melalui Komsos Babinsa 05 Rengel Tuban Jalin Silaturrahmi Dan Keakraban Dengan Warga Desa Binaan
    Dukung Program Penghijauan, Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Tuban Bersama Warga Tanam Pohon Buah Jeruk
    Duel Maut Warnai Laga Final Pertandingan Bola Voli 3 Pilar Kodim 0811/Tuban Tahun 2024 – Tumbangkan Merakurak, Soko Jadi Sang Juara Voli

    Ikuti Kami