Lestarikan Budaya Nenek Moyang, Babinsa Koramil 0811/19 Montong Hadiri Tradisi Sedekah Bumi

    Lestarikan Budaya Nenek Moyang, Babinsa Koramil 0811/19 Montong Hadiri Tradisi Sedekah Bumi

    TUBAN, – Tradisi sedekah bumi yang digelar setiap tahunnya oleh masyarakat sebagai wujud syukur dengan rangkaian kegiatan do’a bersama bertempat di Pemakaman Umum Dusun Madu salam Desa Bringin Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Selasa (30/5/2023).

    Penceramah Kyai Toha menyampaikan tausiahnya bahwa sedekah bumi ini merupakan upacara adat yang melambangkan rasa syukur umat manusia kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rezeki melalui bumi berupa segala bentuk hasil bumi dan masih memegang teguh dan melestarikan budaya nenek moyang dahulu.

    “Nanti kita Doa bersama, yang mana menyandingkan antara perayaan kebudayaan dengan acara keagamaan berdoa kepada allah SWT, ” Tutur Kyai Toha.

    Menurut Serma Wahono kami sangat berterima kasih kepada para tokoh masyarakat dan para sesepuh Desa Bringin masih bisa mempertahankan adat istiadat yang masih diteruskan dan dikenalkan kepada penerus muda Khususnya di Desa Bringin Kecamatan Montong.

    “TNI Selalu mendukung penuh kegiatan yang merupakan tradisi kearifan lokal dan harus tetap dipertahankan di masa modern seperti saat ini, ” Ujar Babinsa. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Penuhi Kebutuhan Anak Stunting, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Rilis Hasil Operasi Sikat Semeru 2023 Target...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Inspektorat Bakamla RI Laksanakan Pengawasan Internal di Stasiun Karangasem Bali
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Gembleng Para Taruna SMK TJP Tuban, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Berikan Pelatihan Dasar Kepemimpinan
    Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Bersama Pemdes Tanam Pohon Berbuah
    Sejahterakan Hidup Masyarakat, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Karya Bakti Bedah Rumah Milik Bu Muimah
    Polres, Kodim dan Pemkab Tuban Gelar Apel Pasukan dan Peralatan Hadapi Bencana Hidrometeorologi
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan Donor Darah Meriahkan HUT Ke-79 TNI Di Kodim 0811/Tuban
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Jelang HUT Ke-79 TNI, Anak Prajurit Kodim 0811/Tuban Raih Medali Emas Pada Kejuaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut Tahun 2024
    Semarak HUT Ke-79 Tentara Nasional Indonesia, Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Lomba Menggambar Dan Mewarnai TK Kartika IV-45 Kabupaten Tuban
    Ciptakan Lingkungan Desa Bersih Dan Sehat, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Tim Sosialisasi Verifikasi ODF
    Kasdim 0811/Tuban Menghadiri Kegiatan Pemberangkatan Karnaval Tingkat TK/RA Dalam Rangka Memeperingati HUT RI Ke-79 Tahun 2024
    Melalui Komsos Babinsa 05 Rengel Tuban Jalin Silaturrahmi Dan Keakraban Dengan Warga Desa Binaan
    Dukung Program Penghijauan, Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Tuban Bersama Warga Tanam Pohon Buah Jeruk
    Duel Maut Warnai Laga Final Pertandingan Bola Voli 3 Pilar Kodim 0811/Tuban Tahun 2024 – Tumbangkan Merakurak, Soko Jadi Sang Juara Voli

    Ikuti Kami